-->
  • Jelajahi

    Copyright © Harian Wangon | Pelopor Media di Banyumas Barat
    Best Viral Premium Blogger Templates

    ads

    Menu Bawah

    10 Siswa SD Dilarang Ikut KBM karena Tak Bawa Bekal, Orang Tua Protes

    Adimaki
    Sabtu, 03 Mei 2025, 09.41.00 WIB Last Updated 2025-05-03T02:41:45Z


    Suasana di ruang kepala sekolah SD N 3 Bengkulu kehadiran orang tua / wali murid yang protes saat anaknya tidak diijinkan masuk ikut KBM. (gambar hasil tangkapan humas Mentri pendidikan Abdul Mukti)



    HARIANWANGON - BENGKULU, Sebanyak 10 siswa kelas III SD Negeri 03 Bengkulu Tengah dilarang mengikuti kegiatan belajar mengajar (KBM) karena tidak membawa bekal makanan. Kejadian ini memicu protes dari para wali murid.

    Para orang tua menilai hukuman tersebut tidak layak dan dianggap menghilangkan hak anak untuk mendapatkan pendidikan.

    Kepala Sekolah SD Negeri 03, Basoeki Rahmat, menjelaskan bahwa kebijakan membawa bekal sudah lama diterapkan di sekolah. Namun, ia mengakui telah terjadi miskomunikasi antara guru dan siswa saat kejadian tersebut berlangsung.***



    Adimaki 
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini

    Pendidikan

    +
    close
    close